Penonton setia Aldebaran dan Andin kembali akan disuguhkan lanjutan sinetron Ikatan Cinta pada hari Selasa, 22 Juni 2021 pukul 19:00 WIB.. Sinetron Ikatan Cinta nanti
Semakin hari sinetron Ikatan Cinta selalu memberikan rasa penasaran pada penontonnya.. Tak jarang penonton Ikatan Cinta ikut terbawa suasana dengan peran romantisme Al terhadap Andin